Home » » Daftar Kampus Bermutu dengan Biaya Murah

Daftar Kampus Bermutu dengan Biaya Murah

Silakan yang ingin anaknya/adiknya/ponakannya/tetangganya  kuliah dengan biaya ringan atau bahkan tanpa biaya, bisa gali info di sini. Silahkan sebarkan ke teman, saudara dll 

1. STIS – di bawah Badan Pusat Statistik (dapat uang saku per bulannya Rp. 850.000), pendaftaran online (4 april s.d. 20 Mei 2011 di www.stis.ac.id). Lokasi kuliah Jakarta

2. AKAMIGAS-STEM – Akademi Minyak dan Gas Bumi di bawah Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral RI. Lokasi kuliah Cepu, Jawa Tengah (Kawasan Rig dan pengeboran minyak) – Info bisa dilihat diwww.akamigas-stem.esdm.go.id

3. MMTC – Sekolah Tinggi Multi Media Training Center di bawah Kementerian Komunikasi dan Informatika RI (Kominfo), pendaftaran online (21 Februari s.d. 11 Agustus 2011 di www.mmtc.ac.id). Lokasi kuliah di Yogyakarta

4. STSN – Sekolah Tinggi Sandi Negara – di bawah Lembaga sandi Negara, pendaftaran online di www.stsn-nci.ac.id Lokasi kuliah di Bogor

5. STKS – Sekolah Tinggi Kesejahteraan Sosial di bawah Kementerian Sosial RI. Pendaftaran offline di Kemenkes RI, Bandung, Yogyakarta, Padang, Banjarmasin, Makassar, Jayapura, Palu. Info diwww.stks.ac.id

6. STPN – Sekolah Tinggi Pertanahan Nasional di bawah Badan Pertanahan Nasional RI. Pendaftaran online di www.stpn.ac.id Lokasi kuliah Yogyakarta

7. IPDN – Institut Pemerintahan Dalam Negeri di bawah Kementerian Dalam Negeri RI. Pendaftaran offline di Bagian Kepegawaian Daerah Kabupaten/ Kota seluruh Indonesia. Lokasi kuliah Jakarta, Pekanbaru, Manado, Bukittinggi, Makassar.

8. AKIP – Akademi Ilmu Permasyarakatan di bawah Kementerian Hukum dan HAM. Pendaftaran online di www.depkumham.go.id atau www.ecpns-kemenkumham.go.id Lokasi kuliah di Depok.

9. STTT – Sekolah Tinggi Teknologi Tekstil di bawah Kementerian Perindustrian RI bekerja sama dengan Pemerintah Jerman. Pendaftaran offline langsung ke kampus STTT. Info di www.stttekstil.ac.id Lokasi kuliah di Bandung.

10. STAN (Sekolah Tinggi Akuntansi Negara) sekolah gratis di bawah kementerian keuangan. Situs resmi: www.stan.ac.id

(Grup yuk-jadi orangtua shalih)

----> Terbukti, mencari Rupiah Halal disini, sederhana dan logis
Share this article :

2 komentar:

  1. kapan buka buat pendaftaran 2014 ?

    BalasHapus
  2. Informasi Kuliah Sambil Kerja...
    Kami hadir untuk menjawab kesulitan anda dalam
    Mencari kuliah sambil kerja yang berkwalitas dan bonavit dikota anda:
    1. STIE Trianandra Kartasura hub: 085100192792, 08163617180 ( WA )
    2. UP 45 Jogjakarta hub : 085729609000 ( WA )
    3. STEI Jogjakarta hub: 085100192793, 085878682816 ( WA )
    4. UNDARIS Unggaran hub: 085104710673
    5. UNIMUS Semarang hub: 085104710672
    6. UNAKI Semarang hub: 089640033305
    Permintaan Brosur Gratis ( via Pos ) : 08170816486
    Layanan Informasi :
    BBM : 29E9651, 2B9D5E85
    0 800 1234 000 ( Bebas Pulsa )
    Kunjungi juga Web kami : www.p2k.co.id

    BalasHapus

Facebook

Adsense Indonesia
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2013. SEKOLAH DAN PENGETAHUAN - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger